IKMM BERBAGI #2

Ikmm berbagi ke 2 kali ini, team ikmm berangkat menuju Dayeuh Kolot di daerah bantaran Sungai Cisangkuy, Bandung.  Sisa-sisa bencana dapat kita lihat pada hasil dokumentasi team IKMM berbagi, IKMM mencoba memberikan bantuan berupa makanan dan logistik untuk meringankan beban sodara kita yang terkena bencana banjir. Kegiatan ini terlaksana karena surat yang diedarkan dari IKMM kemudian adanya bantuan sumbangan dari program studi, dosen-dosen, alumni, mahasiswa/i, DKM As safiir dan pihak-pihak yang mendukung kegiatan bakti sosial ini. 

Tidak hanya sampai di sini, team IKMM mencoba menerima sumbangan dalam bentuk apapun yang nantinya team IKMM berbagi akan menyalurkannya pada sodara-sodara kita yang lebih membutuhkan. "Kita tidak tahu kapan bencana akan terjadi , bencana mungkin ada di sekeliling kita".

Kami team IKMM berbagi mengucapkan Jazakallah.

Berikut hasil dokumentasi Team IKMM berbagi :















Bagi sodara-sodara yang ingin menyumbang silahkan hubungi 
contact :
email : ikmmstpb@yahoo.com
twitter : @ikmmSTPB
atau langsung datang ke sekretariat IKMM di masjid As-Safiir STPB lantai 2

No comments:

Powered by Blogger.